3 Keuntungan Yang Didapat Dari Memilih Virtual Office


3 Keuntungan Yang Didapat Dari Memilih Virtual Office

Virtual office mungkin menjadi istilah yang jarang kamu dengar. Tapi tahukah kamu, jika model kantor virtual ternyata sudah mulai diminati dan bisa memberikan berbagai keuntungan bagi sebuah perusahaan

Terlebih saat ini kondisi dimana lahan yang semakin berkurang membuat keberadaan kantor virtual ini memberikan kemudahan tersendiri. Apalagi, beberapa perusahaan juga masih banyak yang menerapkanwork from homelantaran adanya pandemi Covid-19 yang mewabah sejak dua tahun lalu

Meski pandemi Covid-19 mulai membaik di tahun ini dan banyak perusahaan yang memilih untuk mulai menerapkanwork from office, namun kantor virtual ini bisa menjadi solusi bagi kamu yang ingin lebih efisien soal biaya operasional kantor

Nah bagi kamu yang masih bingung, apa keuntungan memilih kantor virtual dan keuntungan apa yang didapat jika menerapkan kantor virtual ini, simak ulasannya di bawah ini

Keuntungan Memilih Virtual Office

Ada beberapa keuntungan yang bisa kamu dapat ketika menggunakan kantor virtual. Keuntungan-keuntungan yang diperoleh ini, bisa kamu pertimbangkan untuk kamu memilih model kantor yang seperti ini. Apa saja keuntungannya? Berikut uraiannya

1. Biaya Sewa yang Murah

Perihal menghemat biaya operasional perusahan tentu penting untuk diperhatikan. Apalagi, dengan keadaan ekonomi yang seakan menjadi serba sulit ini. Keberadaan virtual office seakan bisa menjadi solusi tepat bagi perusahaan-perusahaan yang ingin menerapkan prinsip tersebut

Kantor virtual memiliki biaya sewa yang cenderung lebih murah. Tentu saja, hal ini bisa dijadikan sebagai bahan pertimbangan bagi pelaku bisnis. Bagaimana tidak? Dengan biaya sewa yang lebih murah, otomatis kamu bisa menghemat anggaran operasional sehingga bisa dialokasikan untuk kegiatan lainnya

2. Biaya Operasional Lebih Hemat

Selain biaya sewa yang lebih murah, kantor virtual juga bisa menghemat biaya operasional. Seperti yang telah disinggung sebelumnya, keberadaan kantor virtual membuat kamu tidak perlu mengeluarkan biaya listrik, internet, air, telepon ataupun service charge lainnya

Semua biaya-biaya tersebut telah menjadi tanggung jawab dari pihak penyedia layanan ini. Kamu pun tinggal memakainya saja, tanpa perlu memikirkan biaya-biaya tambahan tersebut. Belum lagi, dengan fasilitas yang tersedia. Biasanya terbilang nyaman dan dijamin bisa membuat kamu betah

3. Lokasinya yang Strategis

Penyedia layanan kantor virtual biasanya telah mempertimbangkan mengenai akses kantor tersebut. Dengan demikian, kebanyakan kantor virtual terletak di lokasi yang strategis sehingga bisa dijangkau oleh banyak orang

Bagaimanapun juga, lokasi menjadi salah satu hal penting bagi sebuah pelaku bisnis. Lokasi-lokasi yang prestisis juga bisa menambah nilai dari perusahaan tersebut. Ha ini pun termasuk keuntungan yang didapatkan saat menggunakan kantor virtual

Nah, itulah beberapa keuntungan yang didapatkan saat kamu menggunakan virtual office. Adapun, kantor virtual merupakan penyewaan kantor non-fisik dengan alamat yang legal dan fasilitas penunjang kegiatan kantor.


Penutup

Infiniti Superapp adalah platform penyedia Layanan Bisnis Super Lengkap: Office, Legal, Tax, Accounting, Digital dan Apps. Layanan kami termasuk sewa virtual office, jasa pembuatan pt, jasa pendirian pt dan virtual office serta layanan lainnya.

Infiniti berdiri sejak tahun 2017 dan dengan 2.200++ bisnis mempercayai kami, 15.000++ layanan surat menyurat, 0 dokumen yang hilang, 19 meeting room di semua lokasi.

Penulis

Debby Rahmi

Debby adalah Partner Office di Infiniti. Memiliki pengalaman sebagai operation manager yang fokus pada customer. Debby bertanggung jawab atas operasional Divisi Office untuk memastikan pelayanan yang terbaik

Ketentuan Pengutipan Website

Apabila kamu ingin mengutip tulisan dari Infiniti kamu bisa atribut penulisan sumber dengan format dibawah ini:


⬇️ ⬇️ Copy paste ⬇️ ⬇️

Debby Rahmi. "3 Keuntungan Yang Didapat Dari Memilih Virtual Office". Infiniti Blog [tanggal kamu akses]. https://office.infiniti.id/blog/office/3-keuntungan-menggunakan-virtual-office
Logo Infiniti Blog

Superapp Bisnis #1 di Indonesia | Layanan Bisnis Super Lengkap: sewa office, layanan legalitas, layanan tax & accounting, layanan digital serta apps

Pilih Blog: Office Legal All

Virtual Office Murah

Dengan Rp 2.3 juta / tahun, kamu bisa bebas meeting semua lokasi

Jakarta Utara | Jakarta Selatan | Jakarta Barat | Jakarta Pusat (NEW 2022)

lokasi infiniti office jakarta

google logo 240+ Review

Avg 4.9 of 5

tanya infiniti
tanya infiniti